Cara Mengisi Catatan Perawat

Cara Mengisi Catatan Perawat
Photo by Mufid Majnun / Unsplash

Tutorial /ModulEMR/Cara Mengisi Catatan Perawat

Di dalam Sistem Assist.id, Anda bisa menambah catatan perawat dengan mudah dan cepat.

Berikut langkah-langkah untuk menambahkan catatan perawat pada sistem Assist.id :

  1. Pada modul EMR, pilih pasien
  2. Klik tombol +Tambah Diagnosa lalu pilih Tambah Catatan Perawat.
  1. Isi data catatan perawat.
  1. Jika sudah selesai, jangan lupa klik Simpan.

Helpdesk Assist.id

Terima kasih telah telah setia menggunakan Assist.id, semoga pembaruan ini memberikan kemudahan bagi para pengguna semua. Jika Anda memiliki pertanyaan lebih lanjut mengenai produk atau cara penggunaannya, jangan ragu untuk menghubungi kami melalui :

  1. Fitur Live Chat di dalam sistem Assist.id yang terletak pada bagian kanan bawah
  2. Selain itu bisa menggunakan Whatsapps Customer Care Assist.id
0:00
/0:11